Batu Karas Beach, Pangandaran Indonesia | Pantai Batu Karas, Pangandaran Indonesia
One attraction is the combination between the natural feel attraction Pangandaran and Batu Hiu with tranquil natural setting, the waves are friendly with sloping beaches make visitors feel at home staying in this area. Located in the village of Batukaras, District Cijulang a distance of ± 34 km from Pangandaran.
Sloping beaches with calm sea water blue nan waiting for you to immediately swim to enjoy the fresh water. You can enjoy the quiet atmosphere with a gentle breeze to enjoy a meal in a restaurant available. The views off to the horizon gives you peace and enjoyable vacation memories.
Tourism activities that can be done in addition to swimming, among others: boating on the river, camping and surfing. If your holiday with the family, the accommodation has been provided for you, there is a cottage equipped with a playground and a house of worship. This cottage is managed directly by Diparda Ciamis District. Other amenities include: Hotel, Camping Ground, Kiosk Souvenirs, surfboards and tire rental pool.
Objek wisata yang satu ini merupakan perpaduan nuansa alam antara objek wisata Pangandaran dan Batu Hiu dengan suasana alam yang tenang, gelombang laut yang bersahabat dengan pantainya yang landai membuat pengunjung kerasan tinggal di kawasan ini. Terletak di Desa Batukaras, Kecamatan Cijulang dengan jarak ± 34 km dari Pangandaran.
Pantainya yang landai dengan air laut tenang nan biru menanti Anda untuk segera berenang menikmati airnya yang segar. Anda bisa nikmati suasana tenang dengan angin sepoi-sepoi menikmati hidangan di rumah makan yang tersedia. Pandangan lepas ke ujung cakrawala memberi Anda ketenangan dan kenangan berlibur yang menyenangkan.
Kegiatan wisata yang dapat dilakukan selain berenang antara lain: berperahu di bengawan, berkemah dan berselancar. Jika liburan Anda bersama keluarga, akomodasi telah tersedia untuk Anda, ada pondok wisata yang dilengkapi dengan arena bermain dan rumah ibadah. Pondok wisata ini dikelola langsung oleh Diparda Kabupaten Ciamis. Fasilitas lainnya yang tersedia antara lain: Hotel, Camping Ground, Kios Cinderamata, sewaan papan selancar dan ban renang.
Reference / Referensi :
Keyword : pantai batu karas, pantai batu karas pangandaran, wisata indonesia, wisata indonesia terbaik, wisata indonesia murah, wisata indonesia terindah, wisata pangandaran, wisata pangandaran dan sekitarnya, wisata pangandaran alam, wisata pangandaran anti mainstream, wisata pangandaran ala backpacker, wonderful indonesia video, wonderful indonesia youtube, wonderful indonesia