Jakabaring Sport City Drone 2019, Kota Palembang Sumatera Selatan
Jakabaring Sport City Drone 2019, Kota Palembang Sumatera Selatan
#jakabaring #palembang #sumatera
Jakabaring Sport Centre, Palembang, Indonesia
VIDEO 5: 5 Fakta Jakabaring Sport City Palembang
Jakabaring Sport City atau disingkat JSC atau Kompleks Olahraga Jakabaring adalah kompleks dari berbagai fasilitas olahraga di Palembang, Sumatera Selatan.
Kompleks olahraga ini berada di atas lahan seluas 325 hektar, terletak di wilayah Seberang Ulu, sejauh 5 kilometer dari pusat kota Palembang.
JSC merupakan tempat penyelenggaraan Pekan Olahraga Nasional (PON) ke-16 tahun 2004, SEA Games ke-26 tahun 2011, Islamic Solidarity Games tahun 2013, ASEAN University Games tahun 2014 dan 37 ajang berbagai olahraga tingkat internasional sejak tahun 2010.
JSC merupakan proyek percontohan pengembangan sport tourism Indonesia dan saat ini sedang mempersiapkan diri untuk menjadi tuan rumah Asian Games 2018.
Namun tahukah Tribunners, ternyata JSC memiliki sejumlah fakta menarik di luar fungsinya sebagai pusat olahraga di Sumatera Selatan. Apa saja fakta-fakta menarik tersebut, berikut 5 fakta seputar Jakabaring Sport City versi video5.
1.Trintegrasi dengan LRT
Jakabaring Sport City (JSC) sebagai kompleks olahraga berstandar internasional, tentu memenuhi sejumlah persyaratan berstandar internasional pula.
Di antara persyaratan tersebut, JSC harus mudah diakses, khususnya dari Bandara Internasional Sultan Mahmud Badaruddin (SMB) II Palembang yang merupakan pintu gerbang dari dan menuju Palembang.
Untuk itu, kompleks JSC terintegrasi dengan stasiun Light Rail Transit atau LRT yang membentang dari Bandara SMB II hingga Jakabaring.
Stasiun Jakabaring yang berada di depan kompleks JSC merupakan satu dari 13 stasiun LRT Sumsel yang siap beroperasi saat Asian Games Agustus mendatang.
Keberadaan stasiun ini tentunya akan memudahkan akses atlit, pelatih, ofisial maupun wisawatwan yang datang ke Palembang utnuk menyaksikan pertandingan Asian Games.
2. Pembangkit Listrik Tenaga Surya
Untuk menyuplai energi listrik ramah ligkungan, Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) dibangun di kawasan Jakabaring Sport City (JSC) Palembang. Nantinya, PLTS ini akan menjadi proyek penerangan dalam menyukseskan Asian Games 2018.
Menurut Direktur Utama Perusahaan Daerah Pertambangan dan Energi (PDPDE) Yaniarsyah, dengan proyek pembangunan PLTS yang bersumber pada matahari ini pihaknya telah bekerjasama dengan negeri sakura untuk mendukung konsep kawasan olahraga berwawasan ramah lingkungan.
Tidak hanya itu, proyek ini digadang-gadang akan menjadi proyek pembangkit listrik rendah karbon untuk pencegahan perubahan iklim. Serta proyek Joint Crediting Mechanism (JCM) yang dibangun dengan kapasitas 1,6 mega watt dipastikan akan mengurangi emisi gas rumah kaca setara 1,303 ton CO2/tahun.
3. Danau Venue Olahraga Terbaik di Dunia
Presiden Federasi Internasional Ski Air dan Wakeboard (IWWF), Paul Pong, menyebut arena di Danau Kompleks Olahraga Jakabaring Palembang sebagai tempat pertandingan terbaik di dunia, karena lingkungannya yang demikian tenang serta ombak sesuai standar.
Hal ini diungkapkan Paul saat penyelenggaraan Kejuaraan Dunia Ski Air dan Wakeboard di Palembang pada November 2012 lalu.
Pada Asian Games 2018, Danau Jakabaring yang memiliki luas 64 hektar, panjang 2300 meter dan lebar 200 meter ini, menjadi venue perlombaan dayung dan ski.
Di tribun venue danau, disediakan 2500 kursi single seat bagi penonton.
4. Rumah Ibadah Lima Agama
Jakabaring Sport City bukan sekadar kota olahraga terlengkap di Asia. Kini landmark kebanggan Sumatera Selatan itu membangun rumah ibadah lima agama, mulai dari Gereja Katolik, Pura, Masjid, Vihara dan Gereja Protestan.
Lima rumah ibadah yang berdiri di atas lahan seluas 30 x 125 meter persegi berlokasi di depan Lapangan Tembak dekat Apartemen Rusunami.
Pembangunan rumah ibadah saling berdekatan ini dimaksudkan Gubernur Sumsel untuk menciptakan simbol kerukunan umat beragama di Sumsel.
Secara khusus, dalam waktu dekat, lima rumah ibadah ini diperuntukan bagi atlet dan ofisial negara peserta Asian Games 2018.
Setelah Asian Games, kelima rumah ibadah di Jakabaring Sport City diperuntukkan bagi masyarakat dari berbagai agama yang ingin beribadah maupun interaksi antarumat beragama.
5. Taman Rusa
Selain menghadirkan venue olahraga berstandar internasional, Jakabaring Sport City (JSC) juga ingin menciptakan sebuah tempat yang nyaman dikunjungi bersama keluarga.
Baru-baru ini, Jakabaring kedatangan beberapa Rusa dari Istana Negara, Bogor. Rusa ini merupakan hadiah tahun baru dari Istana.
Sedikitnya ada delapan rusa yang datang dan menjadi penghuni baru kompleks olahrga Jakabaring.
Rusa yang datang yakni empat ekor betina dan empat ekor jantan, salah satu di antaranya telah lengkap tanduknya, dan ada juga bayi rusa berumur tiga bulan yang masih disusui ibunya.
Rusa-rusa ini sendiri ditempatkan di sekitar venue aquatik di dalam kompleks Jakabaring Sport City.
Pengelola taman rusa ingin mewujudkan JSC sebagai sarana wisata keluarga setelah rusa-rusa ini beradaptasi.
KaFico ~ Gelora Sriwijaya FC Jakabaring Sport Centre - Palembang - Indonesia
Kaka dan Fico jalan-jalan di stadion utama kebanggaan Wong Palembang, yuk kita saksikan keseruannya..
Walking Around Palembang ~ LRT Station to Gelora Sriwijaya Stadium (Jakabaring Stadium) Sport City
Walking Map :
Gelora Sriwijaya Stadium, also known as Jakabaring Stadium (Indonesian: Stadion Gelora Sriwijaya; literally Sriwijaya Sports Arena Stadium), is a multi-purpose stadium located in Jakabaring Sport City complex in Palembang, South Sumatra, Indonesia. It is currently used mostly for football matches. The stadium holds 23,000 spectators.[2] The construction began in 2001 and finished in 2004 to host the 2004 Indonesia National Games.[3] The stadium was initially named as Jakabaring stadium after the location of the stadium in southern outskirt of Palembang. However, later the stadium was renamed Gelora Sriwijaya, to honor and celebrate the 7th—13th century Indonesian empire of Srivijaya. The Third Place Playoff of the 2007 AFC Asian Cup was held in this stadium. The football club Sriwijaya is based at the stadium.[4]
Stadion Gelora Sriwijaya (lebih di kenal dengan nama Stadion Jakabaring) adalah stadion multifungsi terbesar ketiga di Indonesia setelah Stadion Utama Gelora Bung Karno dan Stadion Utama Palaran. Berlokasi di Palembang, Indonesia, stadion ini juga diakui sebagai salah satu stadion terbaik yang bertaraf internasional.[butuh rujukan] Kebanyakan, stadion ini difungsikan untuk tempat penyelenggaraan pertandingan-pertandingan sepak bola. Stadion dengan luas lahan sekitar 40 hektar ini dapat memuat hingga 38.000 - 45.000 orang dengan 4 tribun (A, B, C dan D) bertingkat mengelilingi lapangan. Tribun utama di sisi barat dan timur (A dan B) dilindungi atap yang ditopang 2 pelengkung (arch) baja berukuran raksasa. Bentuk atap stadion merupakan simbol kejayaan kemaharajaan
#Jakabaring
#LRTJakabaring
#JakabaringStadium
#GeloraSriwijayaStadium
#JakabaringSportCity
#WalkingAroundPalembang
Kondisi Memprihatinkan Venue Aquatic Jakabaring
Sejumlah Venue di kompleks Olahraga Jakabaring Sport City, kurang terawat dengan baik. Para atlet persiapan PON Papua 2020, bahkan berlatih di kolam yang berlumut. Kondisi air di Aquatic Stadium saat ini benar-benar memprihatinkan.
Live streaming 24 jam:
Ikuti berita terbaru di tahun 2019 dengan kemasan internasional berbahasa Indonesia, dan jangan ketinggalan breaking news 2018 dengan berita terakhir dan live report CNN Indonesia di dan channel CNN Indonesia di Transvision.
Dalam tahun politik sekarang ini dan menuju pilpres 2019, CNN Indonesia mencanangkan sebagai Layar Pemilu Tepercaya. Kami akan menayangkan konten-konten politik 2019 secara seimbang untuk mengawal demokrasi dan demokratisasi di Indonesia yang kami cintai.
CNN Indonesia tergabung dalam grup Transmedia. Dalam Transmedia, tergabung juga Trans TV, Trans7, Detikcom, Transvision, CNN Indonesia.com dan CNBC Indonesia.
Follow & Mention Twitter kami:
@myTranstweet
@cnniddaily
@cnnidconnected
@cnnidinsight
@cnnindonesia
Like & Follow Facebook:
CNN Indonesia
Follow IG:
cnnindonesiatv
JKT48 - Refrain Penuh Harapan Live at Asian Games (Jakabaring Sport Center Palembang)
BOWLING CENTER JAKABARING SPORT CITY(JSC) | PALEMBANG SOUTH SUMATERA, INDONESIA.
Jakabaring Sport Center
Tempat wisata palembang
The Best Sport Complex In Palembang (Jakabaring Sport City)
Hi guys! I'm Andi Firanda Rahmatia Aprina, a student of Sriwijaya University.. I'm gonna show you one of many tourist attractions in Palembang, South Sumatra, Indonesia.
What is that?
Let's check it out !!!
Mengintip Kesiapan Wisma Atlet Jakabaring
Para atlet Asian Games 2018 yang akan berlaga di Palembang, Sumatera Selatan, tidak perlu khawatir kemacetan lalu lintas. karena lokasi tempat makan, latihan hingga tempat menginap berada dalam satu tempat.
Bagaimana situasi Jakabaring Sport City yang ada di Palembang? Berikut laporan langsungnya untuk Anda.
Ikuti berita terbaru di tahun 2018 dengan kemasan internasional berbahasa Indonesia, dan jangan ketinggalan breaking news 2018 dengan berita terakhir dan live report CNN Indonesia di dan channel CNN Indonesia di Transvision.
Dalam tahun politik dan Pilkada 2018, CNN Indonesia mencanangkan sebagai Layar Pemilu Tepercaya. Kami akan menayangkan konten-konten Pilkada 2018 secara seimbang untuk mengawal demokrasi dan demokratisasi di Indonesia yang kami cintai.
CNN Indonesia tergabung dalam grup Transmedia. Dalam Transmedia, tergabung juga Trans TV, Trans7, Detikcom, Transvision, dan CNN Indonesia.com.
Follow & Mention Twitter kami:
@myTranstweet
@cnniddaily
@cnnidconnected
@cnnidinsight
@cnnindonesia
Like & Follow Facebook:
CNN Indonesia
Follow IG:
cnnindonesia
Bermain di Jakabaring Sport City 2018, menuju Asian Games 2018.
Jalan ke Jakabaring sport City (JSC) sebelum acara asian games 2018 di Jakarta Palembang, Indonesia. Pembangunan disana sini dilakukan di Kawasan JSC. venue venue yang sudah Ada di tingkatkan Dan ditambah sesuai standard international. JSC juga enak di jadikan tempat wisata Dan bermain Anak Anak Karena luas Dan datar. walaupun saat ini sangat sayang Karena sedang di renovasi jadi daerah bermain sedikit.
Venue yang di idolakan Masyarakat palembang yaitu danau yang biru Dan lokasi stadion gelora jakabaring.
note : seagames di palembang 2011 bukan 2014. maaf ya
Jakabaring Sport City Palembang
Kompleks olahraga terpadu Jakabaring Sport City telah diakui internasional, tidak hanya menggelar event pertandingan olahraga di tingkat Asia namun juga dunia. Berbagai venue tidak hanya terbaik di Asia namun juga di dunia terdapat di JSC. Mulai dari stadion utama Gelora Sriwijaya Jakabaring yang juga markas Sriwijaya FC.
Di kawasan Jakabaring Sport City terdapat berbagai fasilitas seperti Sport Science Centre, Wisma Atlet, venue Tenis, venue atletik, venue aquatic, venue menmbank hingga venue bowling, venue rowing, venue voli pantai, sepatu roda dan panjang dinding. Selain fasilitas olahraga di Jakabaring Sport City juga terdapat danau, taman dengan kanal-kanal yang cantik termasuk taman rusa.
Pada Asian Games ke-18 ini, dari 40 cabang olahraga yang dipertandingkan, Palembang dipercaya sebagai tuan rumah untuk 10 cabor. Diantaranya menembak, rowing, kayak, voli pantai, sepak bola wanita, tenis, soft tenis, triatlon, sepak takraw, dan bowling.
SUBSCRIBE:
BLOG :
INSTAGRAM :
FACEBOOK :
FANPAGE :
TWITTER
------------------------------------------------------------------------------------
Thank you for watching! Stay tune in this channel
Don't forget do Subscribe, and at last but not least ...
write in on your comment .....
EKSPLORE JAKABARING SPORT CITY CENTER (JSCC)
Pada kesempatan kali ini kami akan mengeksplore kawasan olahraga terlengkap yg ada diindonesia yaitu kompleks olahraga jakabaring Palembang Sumatera Selatan, Indonesia.
Jika kalian suka dgn video ini jgn lupa like, komen, share dan subscribe ;)
Follow ig kami :
@dayuanggara_22
@dio_parmaji11
Jaka Baring Palembang 2019
#goadvmdn #palembang #stadium
The 1st International Sports Centre
In Sumatra Island , Indonesia
Jaka Baring Sports Centre
Gelora Sriwijaya Palembang
Follow Our IG | FB | Youtube @goadvmdn
???? goadventure.co.id
Thank You For Watching
( SAYANG BANYAK SAMPAH!!! ) Palembang wisata venue ski air jakabaring sport centre INDONESIA
( SAYANG BANYAK SAMPAH!!! ) Palembang wisata venue ski air jakabaring sport centre INDONESIA
Wisata di jakabaring palembang | Gelora sriwijaya palembang
Wisata ke jakabaring palembang ,jakabaring sport,tempat olahraga yg ada di kota palembang
melihat keindahan wisata Jakabaring dari atas.
silahkan yg ada diluar kota palembang barang kali ada yg ingin mengunjungi salah satu gelora yg ada di palembang bisa langsung datang saja kekota kami.
Instragram:
▶Facebook:andika treni
▶Halaman FB:
????LOKER OJEK ONLINE grabindonesia
Ayo gabung sebagai Mitra pengemudi Grab dan dapatkan penghasilan ekstra! kode referral (ANDIKA83) atau gunakan link ????????
atau bisa WA kami :
Droneshoot Jakabaring Rowing Lake Palembang #asiangames2018
Danau Jakabaring Sport City, Palembang Indonesia
don't forget to subscribe like, share and comment
Thank You
#asiangames2018 #indonesia #jakarta #palembang
WOW... Begini Penampakan Apartemen Sentraland Jakabaring Untuk Asian Games 2018 di Palembang.....
Sentraland Jakabaring Apartement developed by Perum Perumnas.
Perusahaan Plat Merah ini mempersembahkan Produk Terbaru Edisi Asian Games 2018 di Kawasan Jakabaring Sport City Center yang dijual umum khususnya untuk masyarakat Sumatera Selatan.
Backsong :
Queen - We Will Rock You
Imagine Dragons - Thunder
Wisma Atlet Jakabaring Sport City Disewakan Dan Dijual
Rusun Umum terdiri atas Rusunawa dan Rusunami yang ada di kawasan Jakabaring Sport City, yang sebelumnya telah digunakan untuk Asian Games 2018 ini disewakan dan dijual.
Untuk yang dijual yaitu Rusunami (Sentraland Jakabaring Apartment) dan yang disewakan Rusunawa.
Untuk rusunami dijual dengan harga mulai dari Rp 204 juta dan untuk yang disewakan yaitu Rusunawa dengan tarif Rp 500 Ribu per malam.
Tribun Sumsel/ LInda
Baca berita di -------
Follow Instagram ---------
Like fanspage ---------