punthuk mongkrong borobudur
Kabupaten Magelang merupakan kabupaten yang unik. Secara geografis, Kabupaten Magelang berada di cekungan sejumlah rangkaian pegunungan. Dengan kata lain, Kabupaten Magelang dikelilingi oleh beberapa pegunungan yang menjadi batas dengan kabupaten lainnya. Di bagian timur Kabupaten Magelang terdapat Gunung Merbabu dan Gunung Merapi sebagai perbatasan dengan Kabupaten Boyolali. Di sebelah barat terdapat Gunung Sumbing sebagai perbatasan dengan Kabupaten Wonosobo dan Kabupaten Temanggung. Sementara itu, di bagian barat daya terdapat rangkaian Pegunungan Menoreh.
Melihat wilayah geografis Kabupaten Magelang yang dikelilingi oleh beberapa gunung, maka tak heran bila di Kabupaten Magelang terdapat berbagai tempat wisata yang sangat menakjubkan. Salah satunya adalah wisata alam Punthuk Mongkrong yang terletak di Kecamatan Borobudur.
Arti kata punthuk itu sendiri adalah tanah yang 'mawur', tidak padat dan tidak pula mudah terurai seperti halnya pasir. Dimana di sekelilingnya gundul, alias tidak ditumbuhi oleh rumput atau pohon. Wisata Alam Punthuk Mongkrong merupakan tempat wisata alam yang menyajikan pemandangan sunrise dan sunset yang menakjubkan. Di sana telah disediakan rumah pohon dan beberapa tempat duduk yang terbuat dari bambu sebagai tempat menantikan sunrise atau pun sunset. Di sekeliling Punthuk pun gersang, hanya ditumbuhi pepohonan seadanya. Punthuk Mongkrong berada di Desa Giritengah, Borobudur. Desa Giritengah terletak di ujung barat daya Kecamatan Borobudur, dengan jarak sekitar 5 kilometer dari Candi Borobudur (pusat keramaian). Untuk mencapainya bisa dengan mudah menggunakan sarana transportasi umum berupa mobil angkutan pedesaan atau ojek sepeda motor dari terminal maupun dari pasar Borobudur.
Berada di ketinggian sekitar 624 mdpl membuat Punthuk Mongkrong menjadi tempat yang tepat untuk menikmati pemandangan sekitar Kabupaten Magelang. Gunung Merapi, Merbabu, serta rangkaian Pegunungan Menoreh akan terlihat sangat jelas. Dari Punthuk Mongkrong juga akan terlihat Candi Borobudur dan Gereja Ayam yang merupakan jantung wisata di Borobudur. Lalu, dari puncak Punthuk Mongkrong akan terlihat dengan jelas Punthuk Sukmojoyo yang juga merupakan wisata alam pemandangan sunrise dan sunset.
Akses menuju ke Puntuk Mongkrong bisa dibilang sudah memadahi, dengan jalanan yang sudah beraspal bagus. Di sekitar Punthuk yang memang medannya cukup menantang difasilitasi dengan jalanan bercor yang tidak terlalu luas sehingga hanya memungkinkan kendaraan roda dua saja yang bisa masuk. Kendaraan roda empat harus diparkir di tempat yang agak jauh dari pos pendakian punthuk.
Menuju ke Punthuk Mongkrong dapat ditempuh dengan mengambil jalur sebelah selatan dari Candi Borobudur yaitu dengan menyusuri Jalan Badrawati, lurus terus sampai menemukan perempatan Seganan (Desa Tuksongo) lalu belok ke kanan. Kemudian lurus sampai menemui Balai Desa Karanganyar, lalu ada perempatan kemudian belok kiri lurus sampai menemui Balai Desa Giritengah, belok kanan. Kemudian lurus naik menyusuri jalan beraspal yang mulai menanjak dan menyempit hingga sampai ke gang kecil dengan jalan bercor. Sampai di ujung ada pertigaan sehabis tanjakan kemudian belok kanan menyusuri gang kecil melewati rumah-rumah warga, lalu sampai di tempat parkir. Kemudian perjalanan dilanjutkan dengan berjalan kaki sampai ke puncak punthuk.
temukan tempat wisata dimagelang di
#borobudur #handycrafts #wood #art #interior #design #handmade #fashion #adidas #tas #makeupmurah #makeup #sepatucowo #rajaampat #bajumurah #bajukorea #manado #pandawabeach #dressmurah #nikemurah #adidasoriginal #bali #nike #sepatumurah #indonesia #yezzyboots #batam #sneakers #sepatunikemurah #zara
VLOG Jalan ke Punthuk Mongkrong & Sukmojoyo Borobudur
Sayang sekali tidak sesuai ekpetasi, tempatnya tidak terurus
EXPLOR CANDI BOROBUDUR + PUNTHUK SETUMBU MAGELANG #yogyakarta #punthuksetumbu #candiborobudur
Hola ! ini adalah pertama kalinya kita explore area wisata di sekitar candi Borobudur yang melegendaa. Mulai menikmati matahari terbit sampai mengelilingi area candi , membawa kita flash back ke masa lalu dimana mungkin ribuan orang bahu membahu membangun candi raksasa ini, menyusun bebatuan satu persatu, perlahan tapi pasti dan jadilah bengunan legendaris ini, meski tak lagi masuk ke dalam 7 keajaiban dunia, namun Candi Borobudur masi tetap ajaib di hati kami dan terus menjadi kebanggaan bangsa Indonesia tercintaaa.
beberapa tips buat temen2 yang mau ke sini :
1 biasakan olah raga teratur sebelum trip ke sini karena banyak area wisata yang harus jalan agak jauh dan naik naik
2 bawa sepatu yang nyaman digunakan untuk jalan menanjak dengan durasi waktu lama
3 biasakan tidur awal , karena trip jika ikut tur tentunya akan dimulai sangat pagi, jika kalian tidurnya malam diatas jam 11, nanti akan kecapekan saat jam 4 pagi suda harus siap pergi
4 bawa sunblok / topi / payung / apaapun yang bisa digunakaan untuk melindungi kulit dari sengatan matahari yang sangat terik
subscribe our channel at :
youtube.com/c/AndiVella
Follow our Instagram at :
For business inquiry email us at:
Andibudianto007@gmail.com
Terima kasih buat teman teman yang uda nonton, uda ngelike dan uda subscribe pula di channel kita ????????????. Semoga berkenan di hati, mohon maaf jika ada salah kata atau prilaku, sampai jumpa lagi di video berikutnyaaa.
keep happy, keep healthy, and God bless you !
Jalan Menuju Punthuk Mongkrong #borobudur #magelang
Pesona indah Punthuk Mongkrong di Borobudur Magelang
Punthuk Mongkrongmerupakan wisata puncak perbukitan yang belum lama ini dikembangkan masyarakat desa di lereng perbukitan Menoreh kabupaten Magelang. Daya tarik wisata yang ditawarkan dari tempat ini adalah pemandangan Candi Borobudur, Gunung Merapi, dan Gunung Merbabu dari atas bukit. Sementara ini, Punthuk Mongkrong merupakan punthuk tertinggi diantara punthuk lain seperti Punthuk Setumbu, Punthuk Sukmojoyo, dan Punthuk Gupakan.
Punthuk Mongkrong berada di dusun Kamal, desa Giritengah, kecamatan Borobudur, kabupaten Magelang, Jawa Tengah. Punthuk Mongkrong memiliki ketinggian 624 mdpl.
Lokasi Punthuk Mongkrong berada di area perbukitan sebelah barat daya Taman Wisata Candi Borobudur tepatnya di perbukitan Menoreh wilayah kabupaten Magelang. Rute menuju Punthuk Mongkrong dari Candi Borobudur dimulai dengan menyusuri jalan beraspal yang berada disamping Hotel Manohara Resort Borobudur. Ikuti jalan beraspal tersebut menuju ke arah Majaksingi atau Hotel Amanjiwo Resort. Saat memasuki perempatan sebelum SDN Tuksongo I, ambil jalan ke kanan menuju perempatan Gunden. Dari perempatan Gunden pilihlah jalan ke arah kiri menuju ke Balai Desa Giritengah.
Papan petunjuk arah menuju ke Punthuk Mongkrong Magelang sudah ditemukan di sekitar Balai Desa Giritengah. Dari tempat ini perjalanan baru separuh jalan dan tantangan menuju ke puncak bukti tersebut baru akan dimulai. Perjalanan menuju Punthuk Mongrong dari Balai Desa Giritengah sementara ini hanya dapat dilalui dengan kendaraan beroda dua saja. Kondisi kendaraan roda dua atau motor diharapkan benar-benar prima dan normal.
Tanjakan jalan menuju ke Punthuk Mongkrong dari Balai Desa Giritengah pada mulanya cukup landai dan tidak terlihat curam. Perlahan-lahan kondisi jalan mulai menyempit dan pengguna sepeda motor disambut dengan tanjakan tajam dan terlihat tidak ada jeda. Saat memasuki setengah perjalanan ada sedikit jalan landai dan terdapat pecabangan jalan. Ada dua pilihan jalan dimana ke arah kiri menuju Punthuk Mongkrong dan ke arah kanan menuju ke Punthuk Sukmojoyo. Ikuti jalan menuju Punthuk Mongkrong hingga tiba di pemukiman dekat dengan puncak. Pengguna kendaraan roda dua harus berhati-hati karena kondisi jalan rusak parah dan sebagian dipenuhi dengan tanah
EXPLORE IT! PUNCAK MONGKRONG, BOROBUDUR, MAGELANG
Puncak Mongkrong atau Punthuk Mongkrong yang berada di Giritengah, Borobudur, Kab. Magelang.
#magelang #jawatengah #borobudur #giritengah #mongkrong #punthukmongkrong #puncakmongkrong #jalanjalan #jatenggayeng #jogjajateng #jateng
Follow The Mondunee on FACEBOOK!
and INSTAGRAM!
EMAIL:
For business inquiries please contact themondunee@gmail.com
LIKE, SUBSCRIBE & BANTU SHARE YA!! MATURNUWUN!!
Produced & Directed by:
Andri Yunianto (
***
THE MONDUNEE
Andri Yunianto
Galih Suroso
***
Copyright 2017. The Mondunee.
Punthuk Setumbu, Spot Terbaik Nikmati Borobudur
Salah satu cara menyaksikan keindahan Candi Borobudur adalah saat pagi hari, dan bukit ini menjadi lokasi yang sangat pas untuk menikmati panorama nan indah di sana.
Explore Rhema Hill Gereja Ayam Borobudur Magelang
JOSS !!! Panorama Punthuk Sukmojoyo [Iwan Vlog] Magelang Indonesia
Punthuk Sukmojoyo,Tempat ini belum begitu terkenal, untuk itulah saya mencoba untuk memperkenalkan tempat ini, terletak di Dusun Krinjing,Desa Giri Tengah,Kecamatan Borobudur, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah.
Di sini , kamu bisa menikmati Sunrise dan sunset yang mengagumkan.
Yuhuu..... Perhatikan hal-hal di bawah ini :
1.) Akses sangat mudah jalan menuju lokasi sudah dicor, walaupun berkelok2 tapi harus tetap hati2, butuh skill nyetir, (lokasi parkir maksud saya) dekat masjid.
2.) Dekat , sekitar +-15menit jalan kaki dari parkir ke bukitnya.
3.) minum kalau haus, bawa sendiri atau beli di sepanjang jalan menuju bukit.
4.) Dapat sunrise / sunset yang cantik jika cuaca mendukung . smile emotikon
5.) Biaya masuk sangat murah (tapi obyek wisatanya bukan murahan).
Kabut lembut at punthuk mongkrong desa wisata giritengah ,selatan candi borobudur
Please welcome enjoy the sunrise ,sunset ,fresh air and treking or hiking ,,make better your travelling at jogjakarta region.
Sunrise PUNTHUK SETUMBU AADC2 Dibalik Merapi dan Candi Borobudur - JOGJA TOUR
PLEASE LIKE & SUBSCRIBE !!
Pada video ini berbeda dengan video sebelumnya, kami mengambil warna baru dengan memberikan review tempat - tempat wisata atau destinasi wisata favorit yang wajib dikunjungi.
Pada video kali ini adalah Punthuk Setumbu,
Lokasi : Magelang, Jawa Tengah
Waktu Tempuh : 2 Jam dari pusat Kota Yogyakarta
Transportasi : Motor, Mobil dan Tidak ada angkutan umum
Biaya Masuk : Rp. 15.0000
Kelebihan dan Kekurangan : Terdapat pada video
REVIEW SINGKAT :
Saya berangkat menuju lokasi wisata pada pukul 03.30 agar mendapatkan matahari terbit di puncak punthuk setumbu. Setibanya dilokasi langsung membeli tiket masuk dan dilanjutkan dengan tracking menuju puncak dan melewati puluhan hingga ratusan anak tangga. Namun, semua akan terbayangkan dengan melihat pemnadangan dari atas bukit dan melihat Candi Borobudur dari sudut pandang yang tidak biasanya.
Music : Maggs and trish Hard working man , bensound.com
*video on Xiaomi Yi
*edited on Adobe Premiere Pro
Punthuk Setumbu dan Gereja Ayam di Magelang
PEMANDANGAN DI PUNTHUK MONGKRONG BOROBUDUR
CERITA DIBALIK NAMA PUNTHUK SUKMOJOYO
SEJARAH DAN CERITA
Punthuk Sukmojoyo, diambil dari nama salah satu pemuka Agama di daerah Magelang. Ialah Gus Galih Sukmojoyo, yang masih merupakan keturunan Kyai Muhammad Soleh yang merupakan guru besar Pangeran Diponegoro. Sebelumnya makam Kyai Muhammad Soleh tidak ada di bukit ini, namun masih di daerah Borobudur dan dipindahkan oleh Gus Galih Sukmojoyo ke bukit atau punthuk ini. Alasan atau latarbelakang Gus Galih memindah makam leluhurnya itu adalah karena Gus Galih diminta langsung oleh leluhurnya lewat mimpi untuk memindahkan makamnya ke sebuah bukit. Dipindahkanlah makam Kyai Muhammad Soleh ke bukit ini, yang kemudian diberi nama pubhtuk atau bukit ini menjadi Sukmojoyo. Maksut nama Sukmojoyo sendiri berasal dari kirotoboso Sukmo atau sukma yang berarti jiwa, sedangkan Joyo berarti jaya. Jadi maksutnya adalah jiwa yang jaya karena ketika sahabat disini akan ingat dengan kematian. Sahabat bisa ziarah juga, atau mengikuti acara ziarah rutin setiap malam jumat kliwon yang menjadi agenda masyarakat sekitar.
Ditempat ini Pangeran Diponegoro dan pasukannya mengintai pasukan Belanda yang berada di Pos Mati yang terletak dibawahnya. Dan jika pasukan Belanda berhasil naik ke bukit atau punthuk Sukmojoyo maka Pangeran Diponegoro akan naik ke Punthuk Mongkrong pangruating bumi yang berada lebih tinggi dari Sukmojoyo.
sumber:
MAGELANG TRIP | TRAVEL VLOG #16 : PUNTHUK SETUMBU SUNRISE DAN GEREJA AYAM (RUMAH DOA BUKIT RHEMA)
Di Magelang ini kami akan mengunjungi daerah yang pernah dijadikan lokasi syuting film nasional Indonesia, yaitu Ada Apa Dengan Cinta 2 (AADC2). Dimana lagi jika bukan di Punthuk Setumbu dan Gereja Ayam.
Punthuk Setumbu memang menanjak popularitasnya sejak film AADC 2 muncul. Namun siapa sangka, jika tempat ini justru sudah terkenal di kalangan wisatawan mancanegara sejak lama karena merupakan salah satu spot terbaik untuk menyaksikan sunrise dengan latar Gunung Merapi Merbabu. Dari tempat ini wisatawan juga bisa melihat megahnya Candi Borobudur di pagi hari yang terkurung lautan kabut.
Jika untuk mendapatkan foto sunrise di kawasan Candi Borobudur, Anda harus merogoh kocek dalam-dalam yaitu 400.000 / orang (lokal) dan 500.000 / orang (mancanegara), maka ini adalah alternative terbaik untuk memburu sunrise yang tak kalah cantiknya. Hanya dengan tiket masuk 15.000, kami naik ke beberapa ratus undakan tangga untuk mencapai Punthuk Setumbu dan menikmati sunrise disana.
Eksotisme pemandangan mentari yang terbit di pagi hari selalu menjadi magnet yang memukau bagi para wisatawan. Tak hanya moment sunrise di Gunung Bromo di Jawa Timur dan Bukit Sikunir di Dieng Jawa Tengah yang cantik untuk dilihat, kalian yang hobby fotografi dan menyukai moment sunrise tidak boleh meremehkan lokasi Bukit Punthuk Setumbu di Magelang ini.
Setelah puas mengabadikan momenst sunrise di Punthuk Setumbu, akhirnya kami diajak guide kami untuk menuju ke Gereja Ayam. Menurutnya, ada jalan setapak yang membelah bukit untuk menuju ke Gereja Ayam.
Sebenarnya nama bangunan ini adalah Rumah Doa Bukit Rhema. Yuk intip serunya perjalanan kami di kota Magelang ini :)
=================
Selamat datang di dunianya Ireztia. Disini aku akan membagi kisah-kisah traveling aku di berbagai tempat. Belum banyak sih, tapi Insya Allah akan terus bertambah destinasinya.
Untuk saat ini fokusnya ke destinasi wisata Indonesia dan Bandung, karena aku tinggal di kota kembang ini.
Aku usahain akan nge-upload vlog tiap minggu. So, stay tuned yaa!
Please like, share, comment and subscribe jika kalian suka dengan video-video disini.
Thanks, guys ! :)
Social media:
Instagram:
FB : Restiani Nur Fauzi
Blog :
Email : ireztia89@gmail.com
Sunrise di Borobudur dan Punthuk Setumbu
musics :
-
-
Menikmati Magelang dari Ketinggian di Punthuk Mongkrong
Program yang menampilkan berbagai paket informasi terkini (hard news, light news, entertainment news) yang dibawakan dengan gaya yang lebih dekat dan menghibur. Aktivitas harian akan terasa kurang lengkap tanpa mengikuti informasi dari Indonesia Morning Show
Like us on Facebook:
Follow us on Twitter:
Follow Indonesia Morning Show on Twitter:
---
Terms & Conditions
TRIP Asyik Menuju Punthuk Sukmojoyo Borobudur
Punthuk Sukmojoyo terletak di Krinjing Gedangsambu Desa Giritengah Kecamatan Borobudur.
disini tempat menikmati indahnya Panorama dan segarnya Udara
Liat Sunrise Sambil Liat Borobudur ! Pos Mati Magelang !
spot sunrise dan sunset paling favorit di magelang nih ! bisa sambil liat candi borobudur ! asik ges !
Maps Bukit Pos Mati :
Follow IG:
Yogiwahyuu
Follow & Mention saya di twiter :
@yogiwahyuu
Like & Follow Facebook:
Yogi Wahyu Pangestu
WisnuVog #27: Explorer Punya Cerita: Episode: Go To Punthuk Mongkrong
New Video. If you want to visit Borobudur Temple, don't forget to visit Punthuk Mongkrong.
Don't forget to click Subscribe (berlangganan).
thanyou