Pasar Grosir Batik Setono Pekalongan Kalau Mau Mborong Batik Khas Kota Pekalongan
Pasar Grosir Batik Setono, Pekalongan letaknya tidak jauh dari gerbang selamat datang Kota Pekalongan, dan terminal Kota Pekalongan. Lokasi pasar batik terbesar di seputaran Pekalongan ini amat sangat strategis.
Asal muasal nama setono diambil dari nama sebuah Kampung Setono, yang mayoritas penduduknya memang bermata pencaharian sebagai pengrajin batik.
Sentra batik Setono ini terdapat sekitar 600 kios yang menjajakan segala macem bentuk batik, mulai dari baju, asesoris, sprei dan lainnya. Ada 2 sayap, yaitu Pasar Setono lama di sebelah kanan dan Pasar Setono pengembangan baru di sisi kiri.
Selain kios bahan sandang juga banyak kios yang menjajakan makanan. Juga banyak berjejer mesin ATM dari berbagai bank. Beberapa toko di Sentra Batik Setono menerima pembayaran menggunakan kartu Kredit ataupun Debet.
Berburu Batik di Pasar Setono : Exit Tol Pekalongan #Vlog 69
Sekarang kalau mau ke Pasar Grosir Batik Setono, kamu tinggal Exit Tol Pekalongan dan melintasi traffic light sampailah di Pasar Setono. Simak videonya ya.
Pusat Grosir Batik Setono Pekalongan
Pusat Grosir Batik Setono Pekalongan
#tarabungaproductions
#isranpanjaitan
#panbers5
Tonton Juga Video Berikut:
Pusat Grosir Batik Setono Pekalongan
Mbak Henny Poerwonegoro diminta menyumbangkan lagu di Pusat Kuliner Galabo Solo
JEEP-JEEP YG MENUNGGU WISATAWAN DI DESA CEMORO LAWANG, BROMO, PROBOLINGGO
DARI PUNCAK BROMO MENUJU KALDERA TENGGER
BERKUDA MENUJU KALDERA TENGGER, KAWAH BROMO
INDAHNYA PUNCAK BROMO DI PAGI HARI, PART 1
INDAHNYA PUNCAK BROMO DI PAGI HARI, PART 2
INDAHNYA PUNCAK BROMO DI PAGI HARI, PART 3
MENAIKI 250 ANAK TANGGA KE KALDERA TENGGER, KAWAH BROMO
MENUJU KALDERA TENGGER DI PAGI HARI
PASIR BERBISIK BROMO
RATUSAN JEEP MENUJU PADANG RUMPUT SHAVANA BROMO YANG EKSOTIK
KULINER SOLO PALING TOP SAAT INI, AYAM GORENG TULANG LUNAK, BENGAWAN SOLO BARU
AIR TERJUN TUMPAK SEWU LUMAJANG, DESTINASI WISATA YG JARANG DIEKSPOS
ALUN ALUN KOTA MALANG YG TAK TERAWAT
ALUN ALUN KOTA SALATIGA
BEGINILAH SUASANA KAMPUNG TRIDI MALANG YANG SELALU RAMAI DIKUNJUNGI WISATAWAN
INILAH MOBIL HUMMER TERPANJANG DI DUNIA
REPLIKA PESAWAT KEPRESIDENAN, MUSEUM ANGKUT MALANG
REPLIKA KAPAL TITANIC ADA DI MUSEUM ANGKUT MALANG INDONESIA
REST AREA FOREST VILLAGE MADIUN
SUASANA KOTA MALANG PADA HARI LEBARAN KEDUA, 6 JUNI 2019
MENANTI SUNRISE DI PUNCAK BROMO
FLOATING MARKET, MUSEUM ANGKUT, MALANG
ISTANA BUCKINGHAM INGGRIS, MUSEUM ANGKUT MALANG
MUSEUM & KERATON SURAKARTA HADININGRAT SOLO
PART 1, MUSEUM ANGKUT INDONESIA ADA DI MALANG
PART 2, MUSEUM ANGKUT INDONESIA ADA DI MALANG
PART 3, MUSEUM ANGKUT INDONESIA ADA DI MALANG
PART 4, MUSEUM ANGKUT INDONESIA ADA DI MALANG
PART 5, MUSEUM ANGKUT INDONESIA ADA DI MALANG
PARADE MOBIL ANTIK DI MUSEUM ANGKUT
PART 1, PARADE MOBIL KUNO, GANGSTER TOWN, MUSEUM ANGKUT MALANG
PART 2, PARADE MOBIL KUNO, GANGSTER TOWN, MUSEUM ANGKUT MALANG
SUASANA GANGSTER TOWN, MUSEUM ANGKUT MALANG
WELCOME TO MUSEUM ANGKUT INDONESIA, MALANG
Suasana pantai Klayar Pacitan Jawa Timur
Pasar Batik Setono Pekalongan
Pasar grosir batik di daerah pekalongan merupakan pasar Batik terbesar. Tedapat macam macam jenis pakaian dengan berbahan dasar batik. Harga yang ditawarkan juga bervariasi tergantung bahan Dan jenis pakaiannya
Dari pekalongan jawa tengah
Anggi Prayosi MELAPORKAN..
Harga grosir batik setono pekalongan
Pasar Grosir Batik Setono Pekalongan
Pasar Grosir Batik Setono Kota Pekalongan,
Pasarnya cukup lengkap, batiknya juga beragam dengan kualitas bagus dan harga yg murah menurut saya. Namun tempatnya panas jadi tidak bisa berlama2 apabila membawa anak balita. Tempat parkir cukup luas dan tempatnya mudah ditemukan.
Pasar Grosir Batik Setono Kota Pekalongan, Jawa Tengah, kembali menjadi tempat tujuan favorit para pengunjung luar daerah untuk berbelaja batik dan menikmati masakan kuliner khas daerah.
Pasar batik tersebut kembali menjadi favorit setelah dibuka pintu masuk tol Trans-Jawa di Kelurahan Sokoduwet, Kecamatan Pekalongan Selatan,
aktivitas pasar grosir batik Setono sempat sepi dalam kurun setahun terakhir akibat pembangunan jalan tol Trans-Jawa.
Namun, dengan dibangunnya dan dibukanya interchange toll, omset pedagang batik kembali meningkat dibanding sebelumnya.
SENTRA BELANJA NGEBORONG BATIK DAN BLUSUKAN DI PASAR GROSIR BATIK SETONO
Pasar Batik Setono didirikan tanggal 15 Desember 1941. Awal didirikannya Pasar Grosir Setono adalah untuk menampung pengusaha kecil dan menengah untuk memasarkan produksi batik di Kota Pekalongan karena sebelumnya produksi batik yang berada di Kota Pekalongan justru banyak dijual di luar kota. Pasar Grosir Setono menempati bangunan yang dulunya adalah bekas pabrik tekstil yang sudah lama tidak beroperasi.Saat ini Pasar Grosir Setono merupakan tujuan wisata belanja yang sudah beroperasi sejak awal tahun 2000. Lokasinya yang strategis dan didukung dengan fasilitas yang baik membuat obyek wisata ini tekah layak untuk dikunjungi. Bagi para wisatawan yang menggunakan kendaraan pribadi maupun kendaraan umum telah disediakan lahan yang sangat luas untuk parkir. Untuk parkir mobil dan sepeda motor telah di sediakan tepat di halaman depan Pasar, sedangkan untuk parkir bus berada di bagian belakang Pasar. Sistem penyiaran juga telah didirikan guna mempermudah pemberitahuan informasi kepada para pengunjung Fasilitas-fasilitas yang tersedia di Pasar Batik Setono sudah terbilang modern, berdirinya ATM bersama sangat membantu kelancaran beraktivitas. Sehingga pengunjung tidak perlu lagi membawa uang dalam jumlah banyak, cukup dibawa menggunakan ATM. Bisnis rumah makan dan akomodasi bahkan telah disediakan.
Keberadaan grosir dan show room batik sangat membantu pengusaha batik Kota Pekalongan dalam memasarkan produknya serta sangat memudahkan pembeli atau importir batik dari daerah lain dalam usahanya mencari produk batik yang mereka inginkan. Para wisatawan yang menggunakan Bis-bis wisata dapat masuk dan berbelanja di kawasan grosir dengan nyaman serta dapat memilih harga dan motif yang bervariasi.
Pasca ditetapkan sebagai salah satu warisan budaya dunia yang berasal dari Indonesia oleh United Nations Educational, Scientific, and Culture Organization (UNESCO) pada 2 Oktober 2009 di Abu Dhabi, Uni Emirat Arab, batik sekarang semakin digemari oleh beragam kalangan. Batik sekarang tak hanya dipakai oleh kalangan tua saja, kawula muda juga tampaknya sudah banyak yang mulai tertarik dan tidak malu-malu lagi memakai pakaian batik.
Beragamnya motif batik yang ada sekarang ini turut menjadi salah satu faktor yang membuat kawula muda tertarik dan tidak malu-malu lagi memakai pakaian batik. Terlebih model pakaian batik yang ada saat ini juga cukup beragam. Untuk mendapatkan pakaian batik dan aneka barang lainnya yang bercorak batik dengan beragam model dan harga yang masih cukup terjangkau di Kota Pekalongan terdapat pasar grosir batik yang cukup terkenal yakni Pasar Grosir Setono.
REPOST FROM
The Famous Batik Market in Indonesia: Grosir Setono Pekalongan
Grosir Setono is a big and famous batik center in Pekalongan city. The city is located in north coast of Central Java province and about 350 Km east of Jakarta. This batik market is a heaven for batik lovers.
Pasar grosir baju batik setono pekalongan
Tempat belanja batik
GROSIR BATIK PEKALONGAN MURAH PART 2
Grosir Batik pekalongan murah, tersedia bermacam macam batik,daster ,hem dll.
Presiden RI Ir. Joko Widodo Belanja Batik di Grosir Setono Pekalongan
Walikota Pekalongan H.M Saelany Machfudz, SE dampingi Presiden RI Ir. Joko Widodo berkunjung dan belanja batik di Pasar Grosir Batik Setono, kamis (22/11) kemarin.
Yuk berburu batik, sampai ke Pekalongan
Yuk berburu batik, sampai ke Pekalongan
-----------------------------------------------------------
Mau cari batik dari tempat asalnya?
Anda bisa memulainya di Pekalongan, terkenal sebagai pusat kulakan batik murah dan hanya 300-an kilometer dari Jakarta.
Tertarik untuk berburu batik di sana?
Anda wajib mengunjungi pasar batik Setono. Ada 440 kios batik di pasar yang persis berada pintu keluar tol.
Selama hampir 2 dekade pasar Setono jadi outlet para pengusaha batik Pekalongan.
Di pasar milik koperasi GKBI ini ada puluhan perajin dengan berbagai macam batiknya, dengan rentang harga dari 20 ribu sampai jutaan rupiah per potong.
-----------------------------------------------------------
Cek video menarik lain di:
Kunjungi Pasar Grosir Batik Setono, Presiden Joko Widodo Beli Batik Pekalongan
Pekalongan adalah salah satu kota penghasil batik di Indonesia. Bahkan, kota seluas 45 kilometer persegi ini memiliki julukan Kota Batik. Batik juga menjadi daya tarik tersendiri ketika orang berkunjung ke kota yang terletak di wilayah pantai utara Jawa ini.
Demikian halnya dengan Presiden Joko Widodo beserta Ibu Negara Iriana Joko Widodo yang juga tertarik untuk melihat batik Pekalongan lebih dekat. Dalam kunjungan kerjanya ke Provinsi Jawa Tengah, Kamis, 22 November 2018, keduanya menyempatkan mengunjungi Pasar Grosir Setono, Kota Pekalongan.
Tiba di pasar sekira pukul 16.36 WIB, kedatangan Presiden dan Ibu Iriana pun langsung disambut para pedagang dan pengunjung pasar. Tak sedikit warga yang berdesakan untuk bersalaman dan berfoto bersama Presiden dan Ibu Iriana yang sore itu kompak berkemeja putih.
Keduanya kemudian berjalan mengunjungi beberapa toko dan melihat-lihat batik yang dijajakan. Tidak hanya untuk dewasa, di pasar tersebut juga beberapa toko menyediakan pakaian batik ukuran anak-anak.
Presiden dan Ibu Iriana kemudian membeli beberapa pakaian batik ukuran anak-anak. Keduanya bermaksud membeli pakaian batik itu untuk kedua cucunya, Jan Ethes dan Sedah Mirah.
Batik Pekalongan, motifnya bagus dan harganya murah. Ini beli batik tiga cuma Rp 100 ribu, kata Presiden diamini Ibu Iriana.
Di toko lainnya yang dikunjungi Presiden, terpampang batik coklat lengan panjang. Menurut pemilik toko batik itu, Aulia Monalisa, batik yang dilirik Presiden itu memiliki motif yang dia sebut Motif Jokowi karena kemiripannya dengan corak-corak batik yang sering dikenakan Presiden. Presiden pun memutuskan untuk membeli pakaian batik tersebut.
Setelah berkeliling dan belanja batik, Presiden dan Ibu Iriana kemudian meninggalkan pasar sekira pukul 17.10 WIB.
Pekalongan, 22 November 2018
Deputi Bidang Protokol, Pers, dan Media Sekretariat Presiden
Bey Machmudin
Foto: Rusman - Biro Pers Setpres
.
#grosirbatiksetono #Pekalongan #batik #ganjarpranowo #infopekalongan #batikpekalongan #Jateng #jatenggayeng #infojateng #ganjarpranowo #BPMI #beymachmudin #Paspampres #mayjensuhartono #jokowikerjajateng #presidenjokowi #jokowidodo #jokowi #jokowilagi #ekosandjojo #01jokowilagi #01indonesiamaju #nawacita #4tahunjokowi #4tahunjokowijk #indonesiabangga #KamiBangga #indonesiamaju #Indonesia #indonesiapusaka ????????
serbu Batik Pekalongan 30ribuan..!! World of batik#grosir batik Setono
Kota batik Pekalongan
batik murah tapi tidak murahan, recommended buat yang lagi lewat jalan Pantura...
grosir Batik Setono Pekalongan
PASAR GROSIR BATIK SENTONO PEKALONGAN # JAWA TENGAH
selamat hari batik tanggal 2 oktober 2017..dan bertepatan hari itu saya dan rombongan pergi ke Pasat Batik Pekalongan yang sudah terkenal dimana.. pasar di resmikan tahun 2000 dan sekerang masih eksis. setelah pembukaan tol Pemalang berimbas pada pedagang karenakan para pengendara tidak memalui jalur ini.
Suasana Pasar Grosir Batik Setono Kota Pekalongan Jelang Ramadan
Pedagang batik di Pasar Grosir Batik Setono Kota Pekalongan mulai menyiapkan stok untuk Ramadan. Bahkan sebagian pekerja terlihat hilir mudik ke dalam pasar memikul beberapa karung berisi batik milik para pedagang.
Hal itu dilakukan mereka lantaran khawatir kehabisan stok dagangan. Karena beberapa pekan ini dagangan berupa pakaian batik habis diborong pembeli. Dini Asiati (48) misalnya, pedagang di Pasar Grosir Batik Setono mengaku, hampir dua pekan terakhir pembeli memadati pasar untuk membeli dagangannya. Selengkapnya :
Visiting Setono Batik Market In Pekalongan
Setono is one of the two biggest markets specializing in Batik in Pekalongan. It's a frequent destination by both local and foreign visitors.
Pasar Batik Setono Pekalongan
Wisata Belanja, Grosir Batik Pekalongan Diserbu Pembeli
Jalan-jalan di pekalongan Pusat Grosir Batik Setono