PAPUMA - BARU TAU ADA PANTAI SEKEREN INI DIJEMBER #VLOGJEMBER
Journey by Declan DP Music
Creative Commons — Attribution 3.0 Unported — CC BY 3.0
Music promoted by Audio Library
JAWA Timur punya banyak memiliki pantai-pantai yang eksotis. Salah satu di antara pantai yang eksotis ini adalah Pantai Papuma di Jember. Buat wisatawan yang pertama kali datang, pasti akan terkesima dengan kemolekan Pantai Papuma termasuk saya. Pantai Tanjung Papuma terletak di Kecamatan Wuluhan, 45 kilometer arah selatan Kota Jember.
Dari kota Jember, perjalanan membutuhkan waktu sekitar 45 menit. Namun, saat memasuki kawasan pantai ini harus ekstra hati-hati karena masih rusak dan waspada jika hujan, pasalnya jalanan tanah dan licin.
antai Papuma dikenal juga sebagai Pantai Tanjung Papuma, ya karena letaknya yang menjorok laut dan disebut sebagai tanjung.
Seperti kita tahu tanjung adalah daratan kecil yang menjorok ke laut, sedangkan Papuma berasal dari akronim pasir putih malikan. Malikan adalah nama yang diberikan oleh Perhutani setelah mulai membuka lokasi wisata ini.
Walaupun akses jalan menuju Pantai Papuma ini masih rusak, tetapi jangan khawatir mencari makan di sini. Karena saat ini di kawasan Pantai Papuma banyak terdapat warung makan.
Jika wisatawan ingin bermalam di Tanjung Papuma terdapat beberapa vila yang disewakan oleh pengelola wisata dari pihak Perhutani. Harga penginapan bervariasi tergantung fasilitas yang tersedia, seperti kamar ber AC, single bed, kamar mandi dalam, TV dan beranda kecil. Tarif berkisar Rp 300.000 - Rp 400.000.
Di Kota Jember, lokasi penginapan di seputaran alun-alun kota karena ini tempatnya strategis untuk bersantai sambil berkuliner. Tarif penginapan bervariasi mulai Rp 70.000 hingga Rp 100.000 per kamar non AC dengan fasilitas kamar mandi dalam, TV dan single bed. Tarif kamar sebesar Rp 120.000 ke atas sudah termasuk fasilitas AC, kamar mandi dalam, TV dan sarapan pagi. Beberapa penginapan itu seperti Hotel Merdeka yang ada di dekat alun-alun Kota Jember.
Tanjung Papuma Jember, Jawa Timur, Indonesia
One of East Java beautiful beach...
Papuma Beach, Jember - Jawa Timur (Full HD)
Hallo guys.
Kemarin kita liburan di salah satu pantai terbaik di jember, namanya pantai Papuma, papuma itu singkatan dari Pasir Putih Malikan, sudah banyak orang tau tentang pantai ini, bukan hanya warga jember saja, tapi sudah se antero indonesia bahkan turis asing pun banyak yang singgah di pantai ini, karna memang pantai ini unik, punya cirikhas tersendiri dari pantai-pantai yang lain, lebih detailnya simak ya videonya, jangan lupa jika suka dengan video kami, Like, Share, Comment dan Subscribe, biar temen-temen tau update trip wisata selanjutnya.
Check our Website:
Follow us on Facebook: Coming Soon
Follow us on Google +: Coming Soon
Follow us on Instagram: @Sekitarku_Channel
Wisata Tanjung Papuma
Pantai Tanjung Papuma (Pasir Putih Malikan) sudah tidak asing lagi di Jawa Timur. Merupakan sebuah kawasan pantai pasir putih yang indah berpadu dengan kawasan hutan lindung yang relatif masih terjaga keasliannya, menjadikannya salah satu surga bagi penggemar fotografi. Di pantai ini kita dapat melihat sunrise serta sunset sekaligus di satu tempat yang bernama Siti Inggil. Pengunjung bisa melakukan berbagai aktivitas seperti bermain air, berjemur, memancing, snorkling, hingga rock climbing. Akan terasa lebih menyenangkan bila dilanjutkan dengan menikmati gurihnya ikan bakar, Gurita asam manis dan segarnya es kelapa muda khas Papuma. Berbagai fasilitas pun tersedia seperti sarana penginapan berupa cottage, aula/ pendopo, masjid, camping ground, children playground, outbond dan flying fox, serta ATV. Aneka satwa liar seperti monyet, biawak, serta berbagai jenis burung juga mudah dijumpai. Pantai Tanjung Papuma berada 35 km ke arah selatan dari pusat kota dengan jarak tempuh sekitar 45 menit.
VLOGa2 PANTAI PAPUMA JEMBER ???? || PASIR PUTIH MALIKAN.
Haiii gauyss
Kali ini aku mau ngajak kalian semua jalan jalan dan ikut menyaksikan keindahan pantai PAPUMA yang ada di kota Jember.
Bagi kalian yang liburan ke kota Jember, jangan lupa mampir disini ya..
Perjalanan menuju pantai Papuma sekitar 1 jam dari pusat kota Jember. Dijamin gak bakalan nyesel deh ????????.
Keep on watching and Happy Holidays ????????????.
Subscribe my channel
Follow my Instagram; @aida_aryah95
Jangan lupa untuk di ???? coment Subscribe dan tekan ???? supaya kalian tidak ketinggalan video² terbaru dari aku.
#PAPUMA #PantaiPapumaJember #PasirPutihMalikan
#BeautifulBeach
#DestinasiKotaJember
#KotaJember
TANJUNG PAPUMA BEACH JEMBER - INDONESIA
VIDEO PAPUMA BEACH JEMBER
LEGENDA PANTAI WATU ULO DAN TANJUNG PAPUMA JEMBER 4K
Salah satu destinasi wisata pantai yang sangat indah yang berada di daerah jember, Watu Ulo adalah nama salah satu pantai yang ada di wilayah kabupaten Jember. Selama ini Watu Ulo telah menjadi daya tarik tersendiri bagi wisatawan, baik dari daerah Jember maupun di luar Jember. Selain karena keindahan pantai serta pulau-pulau kecil yang ada di sekitarnya, ada satu ciri khas lagi yang membuat pantai Watu Ulo menjadi sangat istimewa. Hal itu tak lain adalah susunan batu panjang yang menjorok ke pantai dan menyerupai bentuk ular.
Tak diragukan lagi, susunan batu yang memanjang dan menyerupai ular itulah yang membuat pantai ini kemudian dikenal khas dengan sebutan Watu Ulo. Jika Anda pernah berkunjung ke sana, Anda akan melihat sendiri bahwa batu tersebut tak dijuluki 'watu ulo' atau 'batu ular' tanpa sebab. Selain bentuknya yang memanjang menyerupai ular, struktur batu tersebut juga mirip sisik ular. Panjang Watu Ulo dari pesisir yang menjorok ke laut yang berada di atas pasir dan di bawah air adalah sekitar 500 meter. Namun besar watu ulo yang berada di bawah pasir masih belum diketahui hingga kini. Bahkan diyakini bahwa panjang watu ulo dari pesisir ke daratan bisa menembus sampai ke hutan di sekitar kawasan Watu Ulo dan Teluk Papuma.
Versi lain dari mitos Watu Ulo adalah bahwa batu panjang tersebut merupakan perwujudan naga yang sedang tertidur dan bersemedi. Naga tersebut diutus oleh Ajisaka untuk bersemedi, dan nantinya dipercaya bahwa naga itu akan terbangun dan menjadi manusia. Versi ini ada dalam buku Mitos dalam Tradisi Lisan Indonesia, karya Dr Sukatman M.Pd.
Apapun versinya, mitos dan legenda yang beredar tentang fenomena unik alam seperti Watu Ulo tentunya sangat menarik untuk digali. Legenda semacam ini juga menjadi kekayaan tersendiri bagi kebudayaan dan folklore masyarakat Indonesia. Jika ingin membuktikan semirip apa batu memanjang tersebut dengan tubuh ular, datanglah ke Pantai Watu Ulo di Jember, Jawa Timur!
Tonton juga video yang lain, adventure di afrika, memburu singa dan gajah di afrika barat:
Jalan menuju pantai papuma menanjak
#papumajember
#pantaipapuma
#papuma
jalan menuju pantai papuma menanjak
Papuma beach jember
Mancing dapat ikan besar banget di papuma
Wahana kano di pantai pasir putih Situbondo
Tanjung Papuma, Jember, East Java, Indonesia
One of the most famous tourist destinations in East Java, Indonesia.... One of the gates to cross the ocean by boat to Nusa Barong Island....
Tanjung Papuma, Jember, Jawa Timur, Indonesia
Papuma = Pasir Putih Malikan
Salah satu tempat wisata terkenal di Jawa Timur yang harus dikunjungi dikarenakan keindahan alam yang ada....
Picture of Tanjung Papuma:
Tanjung Papuma, Jember, East Java, Indonesia
One of the most famous tourist destinations in East Java, Indonesia.... One of the gates to cross the ocean by boat to Nusa Barong Island....
Tanjung Papuma, Jember, Jawa Timur, Indonesia
Papuma = Pasir Putih Malikan
Salah satu tempat wisata terkenal di Jawa Timur yang harus dikunjungi dikarenakan keindahan alam yang ada....
Picture of Tanjung Papuma:
TELUK LOVE - TEMPAT WISATA JEMBER WAJIB DIKUNJUNGI
PANTAI TELUK LOVE JEMBER
Destinasi Wisata Teluk love
Pantai Teluk Love Jember | Kabupaten Jember memilki destinasi wisata yang sangat menawan dan banyak mendatangkan para wisatawan asing maupun domestik, dan ketika berbicara masalah pantai pasti terpaku pada dua pantai yang senter dengan keindahan sunrise dan batu karang yang mencakar langit yakni pantai papuma jember atau dengan sebutan lain pantai tanjung papuma dan pantai watu ulo, namun disisi keindahan wisata pantai jember ada satu lagi yang masih belum banyak wisatawan tahu yaiti seperti banyak tersebar di internet yaitu foto teluk love dan masih sangat alami yakni merupakan tempat wisata yang terbilang baru yang berada di jember tepatnya di pantai selatan yang dikenal dengan pantai payangan, pantai ini mirip seperti lambang asmara ketika anda melihat dari atas bukit yang ada di lokasi pantai teluk love ini. alamat teluk love di Desa Kepatihan, Kecamatan Kaliwates, Kabupaten Jember, Jawa Timur, Indonesia.
Menurut beberapa sumber yang kami terima bahwasanya letak teluk love (CINTA) belum jelas status kepemilikannya, menurut Kepala Kantor Pariwisata Kabupaten Jember, Sandi Suwardi Hasan, menjelaskan, setelah dilakukan pelacakan ternyata status lokasi wisata itu belum jelas kepemilikannya, milik perorangan, Pemerintah Daerah, atau instansi lainnya. Sehingga saat ini tempat wisata yang mulai banyak diminati itu masih belum jelas pengelolaannya. Hanya tempat parkir yang dikelola oleh sekelompak masyarakat setempat. dan sampai saat ini pemda Kabupaten Jember masih belum mengeluarkan anggaran untuk pantai payangan ini agar lebih menarik minat wisatawan, karena belum adanya kejelasan status kepemilikannya.
dimana teluk love ? atau Pantai Teluk Love Jember sebenarnya berada di lokasi pantai payangan tepatnya -+200 mtr ujung timur pantai payangan, selain anda melihat pesona keindahan dan deburan ombak dengan suara ombak khas pantai selatan seakan tergelitik untuk bermain dibibir pantai,dan jagan lupa banyak beredar di masyarakat sekitar pantai tentang mitos teluk love jember atau misteri teluk love yang dikemas dalam cerita dalam balutan sejarah teluk love jember saat jaman penjajahan baik penjajahan belanda maupun penjajah jepang
Pesona pantai Teluk Cinta (LOVE) Jember sangat indah dan menawan dengan suasana pantai yang masih alami dan masih tergolong deretan pantai yang langsung berhadapan dengan samudra hindia akan memberikan suatu kesan yang tidak pernah terlupakan, keidahan pantai Teluk Love akan semakin memikat hati ketika anda berjalan menuju bukit dengan nama Bukit domba, keindahan teluk love ini bisa anda saksikan dari atas bukit yang dikenal dengan nama bukit domba, kenapa dijuluki bukit domba, karena di sekitar area bukit terdapat beberapa domba milik masyarakat setempat yang juga ikut menyaksikan keindahan pantai tersebut, sampai di bukit domba ada akan dikenai biaya RP.5000, untuk menyusuri bukijt tersebut, bukitnya tidak terlalu tinggi kok , kurang lebih 15menit anda akan sampai di puncak bukit domba. lansung dech.. tap tap tap suara kaki berhentak, perlahan langkahkan kaki ke atas bukit, wuuuzzzzz terpaan angin laut seakan menyapa para wisatawan dengan view ombak lautan yang berayun seiring semilirnya angin laut.
Puncak Bukit Domba berada di lokasi pantai dan setelah tiba dipuncak anda akan dikejutkan dengan pemandanga pantai yang unik dan hanya ada di pantai payangan jember tersebut, yaitu pantai yang membentuk love yang terlihat cantik yang bisa anda nikmati dari atas bukit, menjelang sore hari saat matahari akan terbenam pemandangan teluk love ini akan semakin indah ,terpaan angin pantai akan membuat anda tenggelam dalam kedamaian, karena wisata ini menyuguhkan nuansa romantis sesuai dengan namanya maka tidak heran jika banyak para muda-mudi berpasangan yang mendaki untuk menyaksikan indahnya teluk love tersebut, uniknya menyatakan cinta di bukit tersebut dipercaya membuat hubungan langgeng hingga kakek nenek, hehe... masak iya sih? coba dan buktikan saja, Gratis Kog. berfoto-foto juga merupakan aktivitas menarik yang digemari para wisatawan.
Music by : NoCopyrightSounds, music without limitations.
Support on iTunes:
Download this track for FREE:
Listen on Spotify:
Listen on Apple Music:
Connect with NCS
Facebook
Twitch
Twitter
Spotify
SoundCloud
Google+
Instagram
KEINDAHAN PANTAI PAPUMA JEMBER-JAWA TIMUR
KEINDAHAN PANTAI PAPUMA
Pantai Tanjung Papuma Jember Jawatimur
Pantai Papuma Jember Jawatimur
Pantai Papuma Jember Indonesia
JAWA Timur punya banyak memiliki pantai-pantai yang eksotis. Salah satu di antara pantai yang eksotis ini adalah Pantai Papuma di Jember. Buat wisatawan yang pertama kali datang, pasti akan terkesima dengan kemolekan Pantai Papuma termasuk saya. Pantai Tanjung Papuma terletak di Kecamatan Wuluhan, 45 kilometer arah selatan Kota Jember.
Dari kota Jember, perjalanan membutuhkan waktu sekitar 45 menit. Namun, saat memasuki kawasan pantai ini harus ekstra hati-hati karena masih rusak dan waspada jika hujan, pasalnya jalanan tanah dan licin.
Pantai Papuma dikenal juga sebagai Pantai Tanjung Papuma, ya karena letaknya yang menjorok laut dan disebut sebagai tanjung.
Seperti kita tahu tanjung adalah daratan kecil yang menjorok ke laut, sedangkan Papuma berasal dari akronim pasir putih malikan. Malikan adalah nama yang diberikan oleh Perhutani setelah mulai membuka lokasi wisata ini.
Eksotika Alam Tanjung Papuma Jember
(Antara)-Pantai Tanjung Papuma merupakan salah satu obyek wisata alam, unggulan Kabupaten Jember. Perpaduan keindahan alam berupa hutan, laut, dan gugusan pulau, terhampar menakjubkan. Yang unik adalah, bunyi-bunyi berirama, yang dikeluarkan oleh batu malikan, saat terhempas deburan ombak.
copyright © AntaraTV
LKBN Antara - Indonesia
You can also see our video on :
1.Antaranews :
2.Youtube channel : (antaratvnews)
3.Yahoo :
4.Twiter :
5.Facebook:
6.Mivo : (live streaming)
Uploader : budywearsprada@yahoo.com
PERUM LKBN Antara
WismaAntara
@NewsRoom
Jl. Medan Merdeka Selatan 17
Papuma Jember vs Pulau Merah Banyuwangi, Kamu Pilih Mana ?
Papuma Jember vs Pulau Merah Banyuwangi, Kamu pilih Mana ?
Siapa sih yang tidak tahu Pantai Pasir Putih Malikan atau PAPUMA di kabupaten jember jawa timur. Tentu anda yang pernah ke kota karnaval ini pernah kesini. karena pantai papuma seolah menjadi lagu wajib saat berkunjung ke kota yang juga disebut sebagai kota Pandhalungan.
Lain pantai Papuma di kota tetangga kabupaten Banyuwangi ada pulau merah yang menjadi destinasi wisata bahari andalan kota gandrung kota sunrise of java banyuwangi sangat mempesona. kurang lebih 2,5 jam dari pusat kota bumi blambangan Pulau merah sangat memanjakan turis baik lokal maupun macanegara. banyak hotel dan homestay berdiri dikawasan Pulau Merah yang ada di kecamatan pesanggaran.
Secara geografis Banyuwangi lebih diuntungkan karena berada diseberang pulau dewata bali, sehingga banyak wisatawan asing, dan menjadi rujukan oleh para pelaku agen wisata di kota yang juga disebut sebagai kota santet banyuwangi.
Sekarang tinggal kalian mau pilih yang mana ? Papuma Jember atau Pulau Merah di banyuwangi ?
Ayo... jadikan Indonesia sebagai kibalt pariwisata dunia.
Terima kasih sudah menonton video ini jangan lupa LIKE, COMMENT, SHARE, dan SUBSCRIBE
EXPLORE TANJUNG PAPUMA JEMBER
Tanjung papuma jember adalah salah satu wisata unggulan yang ada di jember, keindahan lautnya membuat kita nyaman disana.
#tanjungpapuma#jember#pesonaindonesia#indahnyaindonesia
Follow ig :
CERITA MISTIS PANTAI PAPUMA JEMBER..!!!
Haloo Guys....balik lagi nih sam info Rceh video kali ini info Rceh membahas pantai papuma beserta mitos2 yang beredar di masyarakat sekita...
Tonton video lainya :
1. 10 wisata pantai paling populer di Jember :
2. 5 Bangunan bersejarah kota Jember :
3. Cerita mistis pantai Papuma :
4. Manusia Kerdil ke tangkap camera :
5. Asal usul kota jember :
6. Sejarah kota Banyuwangi :
7. Sejarah Letkol Sroedji Pahlawan Jember :
8. Sejarah Dr. RM Soebandi Pahlawan Jember :
Jangan Lupa Komen, Like, & Share yah....
Wow ! Tempat Wisata Pantai Paling Indah di Jawa Timur - Tanjung Papuma Jember,Tempat Wisata Terindah
Wow ! Tempat Wisata Pantai Paling Indah di Jawa Timur - Tanjung Papuma Jember,Tempat Wisata Terindah !!! Selamat datang di Channel Berita Islami Terkini Inspirasi Indonesiai yang merupakan sekumpulan Berita Islami Terkini dan Terbaru yang selalu Up date berita terkini islam atau berita islam dunia dan berita islam terbaru termasuk fenomena alam serta fenomena alam aneh di dunia ini dan di indonesia untuk lebih lengkap kunjungi Channel kami di
BEATIFUL PAPUMA BEACH JEMBER INDONESIA
Pantai PAPUMA yg terletak di Kab.Jember ini memiliki pemendangan yg berbeda dg Pantai lain.